Kejaksaan Agung Memeriksa 1 Orang Saksi Terkait Perkara Tipikor Permufakatan Jahat Berupa Suap danatau Gratifikasi dalam Penanganan Perkara Ronald Tannur

jumat 6 desember 2024, kejaksaan agung melalui tim jaksa penyidik pada direktorat penyidikan jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) memeriksa 1 (satu) orang saksi, terkait dengan perkara pemufakatan jahat tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi dalam penanganan perkara terpidana ronald tannur tahun 2023 s.d 2024. adapun saksi yang diperiksa berinisial shl selaku kepala biro kepegawaian mahkamah agung ri, terkait penyidikan perkara pemufakatan jahat tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi dalam penanganan perkara terpidana ronald tannur tahun 2023 s.d. 2024 atas nama tersangka zr dan tersangka lr. pemeriksaan saksi dilakukan untuk memperkuat pembuktian dan melengkapi pemberkasan dalam perkara dimaksud.

Satgas SIRI Berhasil Mengamankan Buronan DPO) Tersangka SH Atas Perkara Tindak Pidana Korupsi

kamis 5 desember 2024 sekitar pukul 22.50 wib bertempat di jl. lengkong rt007/004, kelurahan donorejo, kecamatan karang tengah, kabupaten demak, jawa tengah, tim satgas siri kejaksaan agung bersama tim kejaksaan tinggi jawa tengah dan tim kejaksaan negeri demak berhasil mengamankan buronan yang masuk ke dalam daftar pencarian orang (dpo) asal kejaksaan tinggi kalimantan barat. identitas buronan yang diamankan, yaitu: nama : sh tempat lahir : demak usia/tanggal lahir : 66 tahun/6 april 1958 jenis kelamin : laki-laki kewarganegaraan : indonesia agama : islam pekerjaan : konstruksi alamat : jl. lengkong rt007/004, kelurahan donorejo, kecamatan karang tengah, kabupaten demak, jawa tengah \ berdasarkan surat penetapn daftar pencarian orang (dpo) nomor: print-01/fd/03/2023 tanggal 10 maret 2023, ...

Hadiri Indonesia Mining Summit 2024, Kejaksaan Dukung Tata Kelola Sektor Pertambangan yang Berkelanjutan

kejaksaan agung melalui direktur d pada jaksa agung muda bidang tindak pidana umum agus sahat s.t. lumbon gaol, s.h., m.h. menghadiri acara “the governance and finance: supporting exploration, value-added processing, and mining in indonesia's future” pada rabu 4 desember 2024 di hotel mulia, jakarta. dalam sambutannya, direktur d menyampaikan pandangannya dari perspektif hukum, khususnya peran hukum dalam mendukung tata kelola sektor pertambangan yang berkelanjutan. “kejaksaan berkomitmen untuk memastikan bahwa hukum tidak hanya hadir sebagai alat penegakan, tetapi juga sebagai akselerator pembangunan nasional,” ujar direktur d. selain itu, direktur d juga menyoroti pentingnya tata kelola yang baik untuk memanfaatkan kekayaan mineral indonesia secara berkelanjut ...

Total Data : 1225