Kejagung Sita Uang Rp 450 Miliar Terkait Kasus TPPU Milik PT Asset Pacific

kejaksaan agung ri sedang mengusut kasus dugaan korupsi kegiatan usaha sawit di indragiri hulu, riau, dan pencucian uang yang terkait. kerugian negara yang timbul diduga hingga rp 78 triliun dalam kasus tersebut. ada setidaknya 7 korporasi yang kemudian dijerat sebagai tersangka karena diduga ada keterlibatan dalam tindak pidana tersebut. “diperoleh bukti yang cukup untuk menetapkan tersangka dugaan tindak pidana pencucian uang atas nama korporasi pt asset pacific,” kata direktur penyidikan kejaksaan agung abdul qohar dalam jumpa pers di kejagung ri, jalan sultan hasanuddin, jakarta selatan, pada senin (30/9). kejagung juga telah menetapkan beberapa korporasi lain sebagai tersangka. mereka adalah pt palma satu, pt siberida subur, pt banyu bening utama, pt panca agro lestari, da ...

Jaksa Agung ST Burhanuddin Menerima Penghargaan dari Kemendes PDTT Atas Kesuksesan Program JAGA DESA

jakarta - jaksa agung st burhanuddin telah menerima piagam penghargaan dari kementerian desa, pembangunan daerah tertinggal, dan transmigrasi (kemendes pdtt). piagam penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh menteri desa pdtt abdul halim iskandar kepada jaksa agung dalam kunjungannya ke kantor kejaksaan agung pada senin 23 september 2024. "penghargaa tersebut diberikan atas dukungan kejaksaan agung ri dalam mensukseskan pembangunan desa melalui program jaksa garda desa (jaga desa).", ujar menteri desa pdtt abdul halim iskandar. senin(23/09) kunjungan audiensi ini dihadiri oleh jaksa agung muda pembinaan bambang sugeng rukmono dan jaksa agung muda intelijen reda manthovani. sementara itu, dari jajaran kemendes pdtt turut dihadiri oleh sekretaris jenderal kemendes pdtt taufik m ...

1 Orang Diperiksa Sebagai Saksi, Terkait Dengan Perkara Komoditi Emas

jakarta – kejaksaan agung kembali melakukan pemeriksaan terkait dengan terkait penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi pada pengelolaan kegiatan usaha komoditi emas tahun 2010 s/d 2022. pemeriksaan tersebut dilakukan melalui tim jaksa penyidik pada direktorat penyidikan jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) memeriksa 1 (satu) orang saksi, terkait dengan perkara dugaan tindak pidana korupsi pada pengelolaan kegiatan usaha komoditi emas tahun 2010 s/d 2022 pada hari senin(23/09/2024). tim penyidik menjelaskan bahwasannya pemeriksan yang dilakukan pada hari ini terkait dengan perkara dugaan tindak pidana korupsi tersebut dilakukan dengan memeriksa 1 orang sebagai saksi yang merupakan seorang kepala divisi akuntansi dan perpajakan pt antam tbk. "adapun sa ...

1 Orang Diperiksa Sebagai Saksi, Terkait Dengan Perkara PT Duta Palma Korporasi

jakarta – kejaksaan agung kembali melakukan pemeriksaan terkait penyidikan perkara tpk dan tppu dalam kegiatan usaha perkebunan kelapa sawityang dilakukan oleh pt duta palma group di kabupaten indra giri hulu. pemeriksaan tersebut dilakukan melalui tim jaksa penyidik pada direktorat penyidikan jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) pada hari senin(23/09/2024). tim penyidik menjelaskan bahwasannya pada hari ini telah melakukan penyidikan terkait dengan perkara dugaan tindak pidana korupsi tersebut dilakukan dengan memeriksa 1 (satu) orang saksi, terkait dengan perkara dugaan tindak pidana korupsi (tpk) dan tindak pidana pencucian uang (tppu) dalam kegiatan usaha perkebunan kelapa sawit yang dilakukan oleh pt duta palma group di kabupaten indra giri hulu. adapun saks ...

1 Orang Diperiksa Sebagai Saksi, Terkait dengan Perkara Tol Japek

jakarta – kejaksaan agung kembali melakukan pemeriksaan terkait dengan perkara dugaan tindak pidana korupsi pada pekerjaan pembangunan (design and build) jalan tol jakarta-cikampek (tol japek) ii elevated ruas cikunir-karawang barat termasuk on/off ramp pada simpang susun cikunir dan karawang barat. pemeriksaan tersebut dilakukan melalui tim jaksa penyidik pada direktorat penyidikan jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) pada hari senin(23/09/2024). tim penyidik menjelaskan bahwasannya pemeriksaan yang dilakukan pada hari ini terkait dengan perkara tersebut dilakukan dengan memeriksa 1 (satu) orang saksi yang merupakan direktur utama pt waskita beton precast periode 2021 s.d. saat ini. "adapun saksi yang diperiksa berinisial fxpr selaku direktur utama pt waski ...

Penguatan Peran Humas Mendukung Citra Positif dan Peningkatan Kepercayaan Publik Kejaksaan

jaksa agung muda intelijen (jam-intelijen) prof. dr. reda manthovani yang diwakili oleh sekretaris jaksa agung muda intelijen sarjono turin, s.h., m.h. memberikan sambutan sekaligus membuka acara workshop kehumasan pusat penerangan hukum (puspenkum) tahun 2024. acara workshop kehumasan ini dilaksanakan di hari selasa(10/09/2024) bertempat di hotel oakwood taman mini, jakarta timur yang memiliki tema "penguatan peran tenaga humas kejaksaan dalam eksistensi pemberitaan citra posistif melalui media massa dan media sosial. acara workshop kehumasan dengan tema “penguatan peran tenaga humas kejaksaan dalam eksistensi pemberitaan citra positif melalui media massa dan media online” menghadirkan narasumber yang kompeten dari tim redaksi media tempo antara lain digital pr consultant ...

Setiap Jaksa Harus Memiliki Solidaritas dan Soliditas dalam rangka Penguatan Institusi Kejaksaan

jaksa agung st burhanuddin memberikan ceramah kepada siswa pendidikan dan pelatihan pembentukan jaksa (pppj) angkatan lxxxi (81) gelombang i tahun 2024, dengan materi ceramahnya yang berjudul “jaksa prima”. ceramah tersebut dilaksanakan pada senin(09/09/2024) bertempat di badan pendidikan dan pelatihan kejaksaan republik indonesia. adapun yang dimaksud dengan prima adalah profesional, responsif, integritas, bermoral dan andal yang dilandasi dengan nilai-nilai tri krama adhyaksa. menurut jaksa agung, prima dalam hal ini merupakan standar minimum karakter dari seorang jaksa yang memiliki arti yaitu: profesional berkaitan erat dengan sikap seorang jaksa yang memiliki kemampuan dalam melaksanakan pekerjaan dengan baik, yang dilandasi dengan tingkat pengetahuan analisis yuridis yang ...

Tema Hari Lahir Kejaksaan sebagai Simbol Terwujudnya Kedaulatan Penuntutan dan Advocaat Generaal

jaksa agung st burhanuddin memimpin sekaligus menyampaikan amanat pada upacara peringatan hari lahir kejaksaan ri ke-79 tahun 2024 dengan tema “hari lahir kejaksaan sebagai simbol terwujudnya kedaulatan penuntutan dan advocaat general”. peringatan harlah kejaksaan ri ke-79 ini dilaksanakan pada hari senin(02/09/2024) bertempat di lapangan upacara badan pendidikan dan pelatihan kejaksaan ri di jakarta. jaksa agung menuturkan bahwa pemilihan tema besar ini mencerminkan komitmen kejaksaan dalam menjaga kedaulatan hukum dan peran sebagai advocaat generaal. tema ini juga menerjemahkan tugas utama kejaksaan sebagai pelaksana tunggal penuntutan. “kedaulatan penuntutan merupakan prinsip fundamental dalam sistem peradilan pidana di indonesia, di mana kejaksaan memiliki wewenang ek ...

Sound of Justice Radio Optimalkan Interaksi Kejaksaan dengan Masyarakat Secara Real Time Menembus Ruang dan Waktu

jaksa agung st burhanuddin hadir dan memberikan sambutan pada acara launching radio streaming sound of justice yang diselenggarakan oleh pusat penerangan hukum kejaksaan agung. acara tersebut dilaksanakan pada hari senin(02/09/2024) bertempat di halaman gedung pusat penerangan hukum kejaksaan agung jaksa agung atas nama pribadi dan pimpinan tertinggi kejaksaan ri memberikan apresiasi terhadap pusat penerangan hukum kejaksaan agung dan segenap panitia penyelenggara kegiatan atas dedikasi dan inovasinya yang meluncurkan program radio streaming sound of justice. “kejaksaan sangat antusias dan menyambut baik kegiatan ini, karena program radio streaming sound of justice, tentunya akan sangat mendukung inovasi dalam ranah publikasi guna menyebarluaskan eksistensi institusi kejaksaan serta ...

Apresiasi untuk Kejati NTT berhasil mengembalikan Uang Negara / Uang Daerah Tunjangan kelebihan Anggota DPRD Kota Kupang dengan Total Rp. 1,2 miliar lebih

anggota dewan perwakilan rakyat daerah (dprd) kota kupang mengembalikan uang negara rp 555.300.000 kepada kejaksaan tinggi (kejati) nusa tenggara timur (ntt). ini merupakan kali keempat anggota dprd kota kupang mengembalikan uang negara. operasi intelijen ini dipimpin langsung oleh asisten intelijen kejaksaan tinggi (kejati) nusa tenggara timur (ntt), bambang dwi murcolono, s.h.,m.h., senin (27/08/2024). dikatakan asintel, bahwa uang tersebut merupakan kelebihan tunjangan transportasi, tunjangan perumahan anggota dprd kota kupang bulan oktober 2022 sampai dengan september 2023, serta kelebihan belanja natura dan pakan natura pimpinan dprd kota kupang bulan januari sampai dengan desember 2023 yang berasal dari 18 (delapan belas) anggota dprd kota kupang. “jumlah uang yang dikembalikan ...

Total Data : 1223