Penahanan Tersangka Baru Dalam Dugaan Korupsi Gratifikasi Terkait Penanganan Perkara Di PN Jakpus

adapun barang bukti yang diperoleh dalam penggeledahan tersebut antara lain: - 40 (empat puluh) lembar mata uang dolar singapura pecahan sgd 100; 125 (seratus dua puluh lima) lembar mata uang dolar amerika pecahan usd 100 disita di rumah tersangka man di jl. perintis kemerdekaan 26 no. 25, kelurahan panggung, kecamatan tegal timur, tegal, jawa tengah. - 10 (sepuluh) lembar dolar singapura uang pecahan sgd 100; 74 (tujuh puluh empat) lembar dolar singapura pecahan sgd 50 disita di rumah tersangka ar jl, kikir no. 26, rt 1/rw 4, kayu putih, kecamatan pulo gadung, jakarta timur. - 3 (tiga) unit mobil yaitu 1 (satu) toyota land cruiser dan 2 (dua) land rover; 21 (dua puluh satu) unit speda motor; 7 (tujuh) unit sepeda. disita di rumah tersangka ar jl, kikir no. 26, rt 1/rw 4, kayu putih, kecam ...

Halal Bihalal Kejaksaan, Jaksa Agung Ajak Jajaran Tingkatkan Etos Kerja dan Jaga Kepercayaan Publik

dalam suasana penuh kebersamaan dan kesucian bulan syawal, kejaksaan agung menyelenggarakan acara halal bihalal idul fitri 1446 hijriah pada senin 14 april 2025 di aula lt. 11 gedung utama kejaksaan agung, jakarta. acara ini menjadi momentum penting untuk mempererat silaturahmi sekaligus memperkuat semangat pengabdian dalam menjalankan tugas dan fungsi sebagai penegak hukum. dalam sambutannya, jaksa agung ri burhanuddin mengajak seluruh jajaran kejaksaan untuk menjadikan ibadah puasa sebagai refleksi diri dan bekal dalam meningkatkan etos kerja dan integritas. “sumbangsih yang kita kerjakan bukan untuk diri kita sendiri, namun guna membangun wajah institusi yang semakin baik,” tegasnya. lebih lanjut, jaksa agung menekankan pentingnya menjaga kepercayaan publik terhadap kejaksaa ...

Penetapan 3 Tersangka Baru Perkara Tindak Pidana Korupsi danatau Gratifikasi Terkait Penanganan Perkara di PN Jakarta Pusat

sabtu 12 april 2025 sejak pukul 12.00 wib, tim penyidik pada jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) kejaksaan agung melakukan tindakan penggeledahan di 3 (tiga) tempat yaitu di jepara, sukabumi dan jakarta, berkaitan dengan penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. adapun barang bukti yang diperoleh dalam penggeledahan tersebut antara lain: - 40 (empat puluh) lembar mata uang dolar singapura pecahan sgd 100; 125 (seratus dua puluh lima) lembar mata uang dolar amerika pecahan usd 100 disita di rumah tersangka man di jl. perintis kemerdekaan 26 no. 25, kelurahan panggung, kecamatan tegal timur, tegal, jawa tengah. - 10 (sepuluh) lembar dolar singapura uang pecahan sgd 100; 74 (tu ...

Kejaksaan RI Terima Kunjungan Delegasi Kejaksaan Republik Rakyat Tiongkok Dalam Rangka Penguatan Kerja Sama China-ASEAN Prosecutors

kejaksaan republik indonesia menerima kunjungan balasan dari delegasi supreme people’s procuratorate republik rakyat tiongkok (kejaksaan rrt) pada hari jumat, 11 april 2025. kunjungan ini merupakan bagian dari upaya penguatan kerja sama bilateral dalam kerangka china-asean prosecutors-general conference. sebagai bagian dari agenda kunjungan, delegasi rrt juga mengadakan pertemuan dengan jaksa agung muda intelijen reda manthovani dan jaksa agung muda perdata dan tata usaha negara r. narendra jatna dalam sebuah jamuan makan siang. pertemuan ini bertujuan mempererat komunikasi dan memperkuat hubungan kelembagaan antara kedua institusi. kunjungan dilanjutkan ke badan pendidikan dan pelatihan (badiklat) kejaksaan ri di ragunan, jakarta. delegasi disambut oleh sekretaris badiklat ade sutia ...

Kejaksaan RI Terima Kunjungan Delegasi Kejaksaan Republik Rakyat Tiongkok Dalam Rangka Penguatan Kerja Sama China-ASEAN Prosecutors

kejaksaan republik indonesia menerima kunjungan balasan dari delegasi supreme people’s procuratorate republik rakyat tiongkok (kejaksaan rrt) pada hari jumat, 11 april 2025. kunjungan ini merupakan bagian dari upaya penguatan kerja sama bilateral dalam kerangka china-asean prosecutors-general conference. sebagai bagian dari agenda kunjungan, delegasi rrt juga mengadakan pertemuan dengan jaksa agung muda intelijen reda manthovani dan jaksa agung muda perdata dan tata usaha negara r. narendra jatna dalam sebuah jamuan makan siang. pertemuan ini bertujuan mempererat komunikasi dan memperkuat hubungan kelembagaan antara kedua institusi. kunjungan dilanjutkan ke badan pendidikan dan pelatihan (badiklat) kejaksaan ri di ragunan, jakarta. delegasi disambut oleh sekretaris badiklat ade sutia ...

Penahanan dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi danatau Gratifikasi Terkait Penanganan Perkara di PN Jakarta Pusat

tim penyidik pada jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) kejaksaan agung melakukan tindakan penggeledahan di 5 (lima) tempat di provinsi daerah khusus jakarta, berkaitan dengan penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. proses penggeledahan ini dilaksanakan pada hari jumat(11/04/2025) sejak pukul 09.00 wib. dalam tindakan penggeledahan tersebut, penyidik menemukan adanya alat bukti (dokumen dan uang) yang mengarah pada dugaan adanya tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. adapun barang bukti yang diperoleh dalam penggeledahan tersebut antara lain: sgd 40.000, usd 5.700, 200 yuan, rp10.804.000 di rumah tinggal ...

Penyidik JAM PIDSUS Tetapkan Legal PT Wilmar Sebagai Tersangka SuapGratifikasi Penanganan Perkara di PN Jakarta Pusat

sabtu 12 april 2025, tim penyidik pada jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) kejaksaan agung melakukan tindakan penggeledahan di 3 (tiga) tempat di 2 (dua) provinsi, berkaitan dengan penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. dalam penggeledahan tersebut, tim penyidik menyita 2 (dua) unit mobil mercedez benz, 2 (dua) unit motor vespa, 1 (satu) unit mobil merk honda crv dan 4 (empat) unit sepeda brompton. selain itu, pada hari yang sama penyidik juga melakukan pemeriksaan terhadap 5 (lima) orang saksi yaitu sdri. mbdh, tersangka ms, sdri. stf, tersangka wg dan sdri. msy. adapun dari hasil pemeriksaan para saksi tersebut diperoleh fakta sebagai berikut: bermula dari pertemuan ant ...

Penahanan dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi danatau Gratifikasi Terkait Penanganan Perkara di PN Jakarta Pusat

jumat 11 april 2025 sejak pukul 09.00 wib, tim penyidik pada jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) kejaksaan agung melakukan tindakan penggeledahan di 5 (lima) tempat di provinsi daerah khusus jakarta, berkaitan dengan penyidikan perkara dugaan tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. dalam tindakan penggeledahan tersebut, penyidik menemukan adanya alat bukti (dokumen dan uang) yang mengarah pada dugaan adanya tindak pidana korupsi suap dan/atau gratifikasi terkait penanganan perkara di pengadilan negeri jakarta pusat. adapun barang bukti yang diperoleh dalam penggeledahan tersebut antara lain: sgd 40.000, usd 5.700, 200 yuan, rp10.804.000 di rumah tinggal sdr. wg di villa gading indah. sgd 3.400, usd ...

Penuntut Umum Melimpahkan Berkas Perkara Pidana Korupsi dan TPPU PT Duta Palma Group ke PN Tipikor Jakarta Pusat

jaksa penuntut umum pada kejaksaan negeri jakarta pusat telah melakukan pelimpahan berkas perkara dan surat dakwaan dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi dan tindak pidana pencucian uang oleh pt duta palma group ke pengadilan tindak pidana korupsi pada pengadilan negeri jakarta pusat (pn tipikor jakarta pusat). proses pelimpahan berkas perkara ini dilakukan pada hari rabu(09/04/2025). adapun terdakwa korporasi tersebut adalah pt palma satu, pt panca agro lestari, pt seberida subur, pt banyu bening utama, pt kencana amal tani yang diwakili oleh pengurus/kuasa yang bertindak untuk dan atas nama tovariga triaginta ginting dan pt darmex plantations serta pt asset pacific (dahulu pt darmex pacific) yang diwakili oleh pengurus/kuasa yang bertindak untuk dan atas nama surya darmadi. para ter ...

Proses Sita Eksekusi Tanah dan Bangunan Milik Tony Budiman di Jakarta Utara Turut Didampingi Direktorat UHLBEE JAM PIDSUS

tim direktorat upaya hukum luar biasa, eksekusi dan eksaminasi (uhlbee) pada jaksa agung muda bidang tindak pidana khusus (jam pidsus) kejaksaan agung dan tim jaksa eksekutor pada kejaksaan negeri jakarta pusat telah melakukan sita eksekusi 1 (satu) unit tanah dan bangunan berupa rumah yang berlokasi di jl. gading kirana kelapa gading blok f1 no. 54, kelapa gading barat, jakarta utara seluas 300 m2 milik terpidana drs. tony budiman. pelaksanaan sita eksekusi berkaitan dengan tindak pidana perpajakan sebagaimana putusan mahkamah agung ri nomor: 5802 k/pid/2024 tanggal 21 november 2024 jo. putusan pengadilan negeri jakarta pusat nomor: 282/pid.sus-tpk/2023/pn.jkt.pst tanggal 3 agustus 2023. untuk diketahui, terpidana drs. tony budiman dipidana penjara selama 3 (tiga) tahun penjara dan pidana ...

Total Data : 1225