Kabandiklat Pimpin Upacara Peringatan ke-117 Hari Kebangkitan Nasional di Kejaksaan Agung
pusat penerangan hukum kejaksaan agung jl. sultan hasanuddin no. 1 kebayoran baru, jakarta selatan siaran pers nomor: pr – 429/059/k.3/kph.3/05/2025 kabandiklat pimpin upacara peringatan ke-117 hari kebangkitan nasional di kejaksaan agung kepala badan pendidikan dan pelatihan kejaksaan ri (kabandiklat) leonard eben ezer simanjuntak memimpin upacara peringatan hari kebangkitan nasional (harkitnas) tahun 2025 yang bertemakan “bangkit bersama wujudkan indonesia kuat”, yang diselenggarakan pada selasa 20 mei 2025 bertempat di lapangan upacara kejaksaan agung. dalam membacakan amanat menteri komunikasi dan digital (komdigi) ri, kabandiklat menuturkan bahwa tema peringatan hari kebangkitan nasional tahun ini mengajak kita untuk menyalakan kembali semangat perjuangan bangsa yang ...